PELATIHAN POP PERTAMBANGAN SERTIFIKASI BNSP

K3 Spesialis

PELATIHAN POP PERTAMBANGAN SERTIFIKASI BNSP

#Best HSE Training Provider in Indonesia

Kuota tersisa : 50%

PELATIHAN POP PERTAMBANGAN SERTIFIKASI BNSP

Tentang Pelatihan

Pengawas Operasional Pertama (POP) Pertambangan adalah individu yang bertugas dan bertanggung jawab membawahi langsung para karyawan tingkat pelaksana atau yang lebih dikenal dengan Frontliner Supervisor dalam wilayah perusahaan pertambangan. Selaras dengan Keputusan Dirjen Geologi dan Sumber Daya Mineral No. 0228.K/40/djg/2003 tentang kompetensi pengawas operasional pada perusahaan pertambangan mineral dan batubara serta panas bumi.

Tujuan Utama dari SKKNI (Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia) K3 berdasarkan Kepmenaker 38 tahun 2019, Menerapkan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) guna melindungi tenaga kerja, orang lain dan sumber produksi di tempat kerja. Sesuai Undang – Undang Nomor 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja. Menurut SKKNI No. 38 Tahun 2019,

Mutiara Mutu Sertifikasi lembaga sertifikasi terbaik yg bergerak di bidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja, serta Sistem Manajemen. Menyediakan Pelatihan POP Pertambangan Sertifikat BNSP. Lengkapi diri Kamu dengan skill, pengetahuan dan sertifikat resmi untuk menunjang karir dalam dunia kerja.

  • Scan Ijazah Pendidikan Terakhir (Minimal SMA) (PDF)
  • Scan KTP/SIM (PDF)
  • Scan Sertifikat K3 yang Dimiliki (PDF) *Jika ada
  • Softcopy CV Update (PDF
  • Scan Surat Pengalaman Kerja (wajib) (PDF)
  • Scan Form APL 1 & 2 (diberikan saat pelatihan berlangsung)
  • Softcopy Foto Formal, wajib background merah + high resolution (JPG)
  • Surat Keterangan Bekerja di Pertambangan (PDF)
Download Silabus

Jadwal Pelatihan

Tanggal : 28 Oktober 2024 - 31 Oktober 2024
Lokasi : ONLINE

Fasilitas dan Bonus

  • Softcopy Materi + Dokumen K3 Lengkap
  • Kartu E-Money Eksklusif
  • Sertifikat POP BNSP (3 tahun)
  • Kartu Kompetensi POP BNSP (3 tahun)
  • Free MMS Career Development Program + Pelatihan Bonus MMS
  • MMS Community & Record Pelatihan

Why Product ini bagus?

Terbuka untuk peserta lulusan SMA/SMK

Terbuka untuk peserta lulusan SMA/SMK

Pelatihan ini bisa diikuti oleh peserta dari berbagai jurusan, mulai dari jenjang pendidikan SMA/SMK atau sederajat yang memiliki surat keterangan kerja di pertambangan.

Peluang kerja yang besar

Peluang kerja yang besar

Pertambangan mineral dan batubara masih menjadi salah satu pendorong pertumbuhan ekonomi di Indonesia sehingga terdapat peluang kerja yang tinggi di bidang ini karena pemerintah terus mendukung potensi pemanfaatan minyak dan gas di Indonesia.

Insightful training

Insightful training

Pelatihan ini memberikan pengetahuan mengenai Keselamatan Pertambangan dan materi lainnya yang dapat diterapkan untuk mencegah risiko kecelakaan kerja bahkan kematian pekerja di tambang.

Menambah value pekerja

Menambah value pekerja

Pengawas Operasional Pertama (POP) Pertambangan yang telah memenuhi standar kompetensi dan tersertifikasi Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) memiliki bukti keterampilan dan nilai lebih untuk bersaing di pasar tenaga kerja. Ini akan semakin membuka banyak kesempatan untuk kariernya di pertambangan.

Mengapa pilih Mutiara Mutu Sertifikasi ?

ISO Certified 9001:2015

ISO Certified 9001:2015

Bersertifikasi Sistem Managemen Kualitas berstandar Internasional Akreditasi KAN

Promising Career Path

Promising Career Path

82% Alumni MMS telah mendapatkan kerja kurang dari 6 bulan

Fastest Certifications Management

Fastest Certifications Management

Tercepat dalam pengurusan sertifikat di Indonesia

Trustworthy HSE Training Provider

Trustworthy HSE Training Provider

Mempunyai +10.000 Alumni yang telah tersebar di seluruh Indonesia

HSE Career Support

HSE Career Support

Memiliki program karir khusus Alumni MMS yaitu “MMS Career Development Program"

Designed by Young Generation, Taught by Industry Experts

Designed by Young Generation, Taught by Industry Experts

Pengaplikasian kurikulum yang up to date dengan pelatihan yang menarik dan seru.

Materi

Hari ke-1

08:00 - 17:00 | Materi Pembinaan POP Pertambangan

Hari ke-2

08:00 - 17:00 | Materi Pembinaan POP Pertambangan

Hari ke-3

08:00 - 17:00 | Pre-Assessment

Hari ke-4

08:00 - 17:00 | Pelaksanaan Assessment

Testimoni

Biaya

Personal

Rp. 2.499.000

Company

Rp. 2.499.000

Metode Pembayaran

DP (Down Payment)

Amankan kursimu dengan membayar DP Rp 600.000

FP (Full Payment)

Pembayaran langsung melewati payment gateway

Daftar